Anda sedang mencari inspirasi resep Somay bandung yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Somay bandung yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Somay bandung, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Somay bandung enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Somay bandung sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Somay bandung memakai 19 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Kamis produktiv, hari ini ku masaka somay, tahu kukus isi, saus kacang dan Rempeyek.. sungguh produktiv hari ini ku ini. Tapi yang mau aku share di sini isian somay dan kuah kacangnya aja yahh. Enaaakkkkk, krna bikinan sendiri😛 Ponakan ku ajaa makannya lahap banget. Btw ini somaynya percobaanya yg ketiga kali baru berhasil.
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Somay bandung:
- Isian somay
- 500 gram daging ayam (me: paha tanpa tulang)
- 2 buah labu siam (kukus tanpa kulit)
- 150 gram tepung tapioka
- 1 butir telur
- 6 siung bawang putih
- 1 batang daun bawang (ambi putihnya aja)
- Kulit pangsit
- Garam, gula, totole, minyak wijen, lada, kecap asin, saos tiram (semuanya secukupnya yah)
- Saos kacang
- 250 gram kacang yg sudah di sangrai
- 50 gram gula merah
- 2 cabai besar
- 5 cabai rawit
- 5 bawang putih
- Air asam jawa
- Gula
- Kecap
- Garam
Langkah-langkah untuk membuat Somay bandung
- Pertama kita buat isian somay, haluskan ayam dan labu siam di processor. Sampai halus yahhh.
- Lalu masukkan campur ayam yg sudah di haluskan dengan tepung tapioka, telur, bawang putih yg sudah di haluskan dan daun bawang. Aduk rata lalu masukan perasa: garam gula minyak wijen kecap asin dan sos tiram. Lalu koreksi rasa.
- Lalu masukkan masukkan kedalam tahu putih yang sudah di bolongi dan kulit somay lalu kukus. Kukus sampai matang lalu angkat.
- Untuk saos kacang: blender kacang + cabe + bawang putih dan gula merah sampai halus. Lalu tumis beri air sedikit. Lalu beri perasa: air asam, gula, garam dan kecap.
- Sajikan
- Ps: lebih enak lagi kalo ada kol, kentang dan telur. Berhubung bahan” ku ga cukup jdi buat apa adanyaa ajaaaa~ selamat menikmati manteman
Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Somay bandung yang bisa Anda praktikkan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
0 comments:
Posting Komentar